Menteri UMKM Maman Abdurrahman mengungkapkan kelanjutan program hapus tagih piutang macet bagi pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Penghapusan tersebut sebelumnya ditarget menyasar 1 juta UMKM.
Sebuah kebakaran hutan tak terkendali melanda wilayah di luar Madrid pada Kamis (17/7/2025). Kebakaran tersebut mengirimkan awan asap raksasa yang menyelimuti langit ibu kota Spanyol, dilansir dari AP News.
Politisi NasDem ini menuturkan bahwa Indonesia memiliki hubungan yang baik dengan China dan tidak mengganggu keharmonisan Indonesia dengan China terkait tarif tersebut.
Pemimpin Hizbullah Naim Qassem pada Jumat (18/7) mengatakan bahwa kelompok tersebut sepenuhnya siap untuk menghadapi Israel secara militer jika diperlukan, seraya memperingatkan bahwa Lebanon menghadapi "ancaman eksistensial" akibat "agresi Israel"
Brigade Al-Qassam, sayap bersenjata Hamas, pada Jumat (18/7) mengatakan bahwa Hamas telah mengajukan kesepakatan komprehensif untuk membebaskan semua sandera Israel yang ditahan di Gaza
Kepala Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Yusharto Huntoyungo mendorong BUMD untuk menjadi pilar utama Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan penyedia layanan publik berkualitas.
Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencatat harga cabai rawit merah tingkat konsumen mencapai Rp64.353 per kilogram (kg) dibandingkan sebelumnya Rp66.807 per kg, sedangkan bawang merah Rp44.894 per kg turun dari sebelumnya Rp45.510 per kg.
Direktorat Reserse Narkoba Polda Banten mengungkap modus penyebaran sabu yang dikamuflase dalam kemasan bekas minuman instan oleh dua tersangka di Kota Serang.
Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo menekankan pentingnya optimalisasi bauran kebijakan bank sentral dalam menjaga stabilitas ekonomi dan mendorong pertumbuhan yang berkelanjutan pada pertemuan Menteri Keuangan dan Gubernur Bank Sentral G20 di Afrika Selatan.